Home / Berita / Pendidikan / Regional

Jumat, 18 Agustus 2023 - 12:06 WIB

Prodi S2K3 FKM Unhas adakan Penyambutan Mahasiswa Baru

Doc. PPKMB Prodi S2 K3 (Istimewa)

Doc. PPKMB Prodi S2 K3 (Istimewa)

Makassar, 22 Agustus 2023. Program Studi Magister Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) FKM Unhas mengadakan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) pada tanggal 18 Agustus 2023 di Ruang Kuliah FKM Unhas. Kegiatan ini diselenggarakan pada tingkat fakultas pada pukul 13:00-16:00, dan kemudian dilanjutkan pada tingkat program studi pukul 16:00-17:00. PKKMB tingkat fakultas dilaksanakan di Aula Prof. Hardjoeno Sekolah Pascasarjana Unhas. Pada tingkat program studi dilaksanakan di FKM.

Baca Juga  Seminar Awal di Posko 27 Praktik Belajar Lapangan II Desa Mandalle Berhasil Diselesaikan dengan Sukses

Kegiatan dibuka oleh Ketua Program Studi S2 K3 Prof. Dr. dr. Syamsiar S. Russeng, MS yang di hadiri oleh 23 mahasiswa baru. Mengawali kegiatan tersebut ketua Program Studi memaparkan Visi, Misi, Tujuan, Sasaran (VMTS), Profil Lulusan, Tenaga Pendidik dan Kependidikan, dan Struktur Kurikulum. “Prodi S2K3 FKM Unhas memiliki visi menghasilkan Lulusan yang Menjamin Pengelolaan Pekerjaan yang Selamat, Sehat, dan Produktif berbasis Benua Maritim pada tahun 2030 IA”, ucap Prof. Syamsiar.

Baca Juga  CIHCS FKM Unhas Sukses Dampingi Implementasi HCD di Provinsi Maluku

Selain sosialisasi visi, misi, dan tujuan Prodi S2K3 mahasiswa baru juga diperkanalkan dosen pengampu mata kuliah, daftar mata kuliah, dan jumlah SKS yang harus dilulusi oleh mahasiswa baru untuk menyelesaikan studi. Melalui kegiatan ini mahasiswa diharapkan mampu beradaptasi dengan baik pada masa perkuliahan, dan mahasiswa dapat mencapai profil lulusan Prodi S2K3 sesuai dengan rumusan visi dan misinya.

Share :

Baca Juga

Berita

Mahasiswa KKNT Unhas Gelar Penyuluhan dan Pembagian Tablet Tambah Darah di Desa Pamatata, Selayar

Berita

EKSPOR: Edukasi Kompos Sampah Organik di MTs Darul Kamal Mandalle, Desa Tamarupa, Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan oleh Mahasiswa Posko 29 PBL 2 Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Hasanuddin

Berita

Mahasiswa Posko 1 dan 33 PBL III FKM UNHAS Laksanakan Seminar Akhir di Kelurahan Balleanagin, Kecamatan Balocci Kabupaten Pangkep

Berita

Mahasiswa Universitas Hasanuddin Gencar Dukung SDGs: Demonstrasi Keselamatan Penggunaan Tabung Gas di Desa Mandalle

Berita

Dosen FKM Unhas Jadi Fasilitator KAP Mentor Tim Pendamping Keluarga Regional Sulawesi

Berita

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin Menggelar “Launching Misi Zero Botol Plastik”

Berita

Mahasiswa PBL II FKM UNHAS Berupaya Meningkatkan Kesehatan Lansia Di Desa Coppo Tompong Melalui Penyuluhan Hipertensi Dan Pemeriksaan Kesehatan

Berita

LD Al-‘Aafiyah FKM Unhas Menyelenggarakan Ta’lim Spesial dengan Tema “Menumbuhkan Mahabbatullah pada Anak Sejak Dini” dan “Kesehatan Islam”