Home / Uncategorized

Jumat, 20 Juni 2025 - 13:15 WIB

FKM UNHAS Gelar Screening Kesehatan dan Pembekalan PBL 3 untuk Mahasiswa

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin (FKM UNHAS) mengadakan kegiatan screening kesehatan yang meliputi pengukuran tinggi badan, berat badan, dan tekanan darah. Kegiatan ini berlangsung di Baruga Prof. DR. H. Baharuddin Lopa S. H., Fakultas Hukum UNHAS, dan dipadukan dengan pembekalan Praktik Belajar Lapangan 3 (PBL 3).

Kegiatan ini merupakan langkah awal persiapan mahasiswa sebelum terjun langsung ke masyarakat dalam rangka evaluasi program intervensi kesehatan di Kabupaten Jeneponto. Melalui pembekalan ini, mahasiswa diberikan pemahaman mendalam mengenai konsep dan metode evaluasi program kesehatan masyarakat.

Baca Juga  FKM Unhas Gelar Yudisium dan Ramah Tamah Pelepasan Alumni Periode Mei 2025

Selain sebagai persiapan akademik, kegiatan screening kesehatan ini juga menunjukkan komitmen FKM UNHAS dalam mendukung pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs), khususnya SDG 3: Kehidupan Sehat dan Sejahtera. Upaya promotif dan preventif seperti pengukuran tinggi badan, berat badan, dan tekanan darah bertujuan mendeteksi dini faktor risiko penyakit serta meningkatkan derajat kesehatan masyarakat secara menyeluruh.

Baca Juga  Kolaborasi FKM Unhas dengan UPM Malaysia dalam Pengolahan Minyak Jelantah Menjadi Sabun di Kampung Kera-Kera

Dengan semangat kolaborasi dan inovasi, FKM UNHAS terus berkomitmen mencetak lulusan yang peduli, responsif, dan kompeten dalam menghadapi berbagai tantangan kesehatan masyarakat di Indonesia.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Mahasiswa PBL II FKM UNHAS Posko 16 Gelar Sosialisasi dan Pelatihan Pembuatan Pupuk Kompos dari Bonggol Jagung dan Pupuk Kandang di Desa Kalimporo, Kecamatan Bangkala, Kabupaten Jeneponto

Uncategorized

PKKMB FKM Unhas 2025: Mempersiapkan Mahasiswa Pascasarjana untuk Berkontribusi dalam Pembangunan Berkelanjutan

Uncategorized

EDUKASI WUS DENGAN GLORI – GLOSARIUM NUTRISI: PERBAIKI GIZI UNTUK CEGAH STUNTING DI DESA BEROANGING, KECAMATAN BANGKALA BARAT

Uncategorized

Seminar Awal PBL III Posko 14: Upaya Evaluasi Keberlanjutan Program Intervensi Kesehatan di Desa Tombo-Tombolo, Kecamatan Bangala, Kabupaten Jeneponto

Uncategorized

Bersama Cegah DBD: Mahasiswa magang Promosi Kesehatan (Promkes) melaksanakan penyuluhan pencegahan DBD.

Uncategorized

Posko 31 PBL 2 FKM UNHAS Sukses Gelar “GERBANG”: Gerakan Edukasi Bahaya Asap Rokok dan Stunting di SD Inpres 14 Tamalatea

Pendidikan

Inovasi Game Tebak Gambar:Posko 15 Attangsalo PBL II FKM Unhas sebagai Media Edukasi Dini HIV/AIDS pada Anak Sekolah Dasar di Kelurahan Attangsalo untuk mendukung Pencapaian SDG’s 3

Uncategorized

Cegah Stunting di Jeneponto: Mahasiswa Posko 19 FKM UNHAS Kenalkan Metode EMO DEMO untuk Melatih Keterampilan MP-ASI Bayi